Setiap umat Islam tentu memiliki keinginan untuk melakukan ibadah haji dan umroh. Meskipun untuk bisa berangkat ke tanah suci itu harus membutuhkan finansial dan fisik yang kuat tapi semua orang di dunia ini akan berjuang agar bisa menggapai ibadah tersebut. Setidaknya, ibadah di tanah suci itu memiliki kedalaman spiritual dan sosial yang signifikan untuk umat Islam. Ibadah Haji dan Umroh sejatinya tidak sekadar ibadah ritual saja namun ibadah ini tengah mempengaruhi dinamika sosial di Tanah Suci.
Reviews
There are no reviews yet.